Modifikasi Mobil Penyandang Disabilitas ini Kreatif Banget



Sejak dia kehilangan kakinya karena Kanker, gak bikin Pria ini menyerah untuk mengendarai mobil favoritnya. Dan pada akhirnya dia memodifikasi mobil kesayangannya, Chevrolet HHR 2008 SS Turbo. Kalau diliat sekilas sih lucu yah jadi tampak seperti kendaraan roda dua alias motor.. simak ceritanya yuk

Dia bilang begini :

"Since I lost my leg due to cancer #FuckCancer one of my favorite fun cars is a 2008 HHR SS turbo 5 speed manual, kinda hard to drive with one leg, so I made a hand throttle completely out of bike parts I had laying around! Works great and burn outs for days!!! Didn't hinder the original pedal so Anyone can still drive it. Necessity is the mother of invention. I am now more then ever inspired to build a universal unit that can adapt to almost any car. ðŸ˜Š"



dan ini sangat menginspirasi pecinta otomotif nih, mungkin bisa jadi ide kedepan buat yang menyandang disabilitas untuk bisa beraktifitas lebih, Cool! Modifikasi gak cuma sebatas tuas Kopling aja nih sob.. tapi ternyata pedal gas juga ikut kena ubahan, mantepnya jadi lebih panjang dan mungkin bisa lebih nyaman buat dia, cekidot :


Gak berhenti sampe situ, banyak ternyata yang support dia, termasuk gue sih cukup takjub ya tapi semoga tetap mengedepankan fitur keselamatan ya sob.. terus terang mungkin gue akan melakukan hal yang sama jika ada di posisi dia ha ha ha.. dan salah satu yang support dia ada di kolom komentarnya kayak gini


Nah, gimana mungkin kalian punya ide buat para penyandang disabilitas disekitar kita yang dulunya driver dan masih pengen sekali-kali coba lagi buat nyetir? bisa dicoba caranya dia nih..  karena menjadi "kurang" bukan berarti menjadi hambatan kita untuk tetep jadi orang yang bermanfaat bagi orang lain.. Ciao...







Post a Comment

0 Comments